Install Jolicloud Desktop Environment pada Linux Mint / Ubuntu

Tidak ada komentar
Ada banyak sekali Desktop Environtment yang saya sendiri senang menyebutnya dengan kata DE. DE-DE yang ada antara lain yaitu DE XFCE, LXDE, Deepin, KDE, Gnome, dan masih banyak lagi. Nah untuk kali ini DE linux Jolicloud akan kita instal pada linux min atau ubuntu kita.
Sebelumnya Jolicloud merupakan linux yang didisain untuk netbook dengan kombinasi sistem cloud dengan antarmuka pengguna yang paling sederhana dan elegan. Jolicloud Desktop Environment menempatkan browser HTML5 dengan jalan pintas ke situs populer dan layanan lainnya di tempat desktop tradisional.

Untuk menginstal Jolicloud buka Terminal dan masukan perintah berikut di Terminal:
sudo add-apt-repository ppa: jolicloud-team/ppa
sudo apt-get update
sudo apt-get install jolicloud-desktop-environment 

Tidak ada komentar :

Posting Komentar